Selasa, 29 Desember 2009

2009 menjelang 2010

Sebentar lagi Tahun Baru 2010.. Apa yang akan kalian perbaharui untuk kehidupan selanjut nya?? Masa lalu yang baik di tahun 2009 anggap lah sebagai kenangan yang manis.. Sedangkan masa lalu yang buruk di tahun 2009 anggap lah sebagai bekal di kehidupan yang akan datang.. Menjadi pembelajaran agar tidak terulang kelak... A.M.I.N (sesuatu yang baik, harus selalu di-amini) :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar